Menyusuri daerah Punggur Besar, menuju desa parit sarim yang terletak sekitar satu jam perjalanan dari Polsek Sungai Kakap. Aku menemukan sebuah kawasan yang cukup luas dan masih asriditumbuhi dengan berbagai pohon di pinggiran rumah dan sepanjang jalan. Aku menemukan sebuah keluarga dengan kehidupan yang sangat sederhana.Keluarga tersebut menggangtungkan hidupnya kepada hasil buruan bapaknya. Serta hasil panenan ibunya. Keluarga yang semuanya bekerja keras untuk hidup. Inilah gambaran cara pertanian masyarakat bawah di Indonesia. Tiada bantuan atau perhatian pemerintah yang berkuasa (Susilo Bambang Yudhoyono). Petani ini tetap giat dan bekerja dengan hari esok yang kuanggap "tidak jelas" arahnya kemana.